News

Video: Tamsil Linrung Beri Kuliah Umum, Tegaskan Peran DPD RI Kawal Program Asta Cita

UNHAS.TV - Wakil Ketua Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia, Drs. H. Tamsil Linrung, memberikan kuliah umum di Fakultas Hukum Universitas Hasanuddin Makassar. 

Dalam forum ilmiah yang dihadiri ratusan mahasiswa ini, Tamsil membahas peran strategis DPD RI dalam mengawal pelaksanaan program Asta Cita sebagai arah pembangunan nasional menuju Indonesia Emas 2045.

Simak selengkapnya di video ini.