UNHAS.TV - Korban tewas bertambah dalam kebakaran hutan di Los Angeles, California. Musibah ini makin diperparah dengan keberadaan angin kencang. Kerugian material akibat kebakaran ini masih belum dipastikan, meski ada yang memproyeksikan jumlahnya bisa mencapai 150 miliar dolar alias Rp 2.000-an triliun. Nilai tersebut seperti diprediksikan oleh Ahli Meteorologi AccuWeather Jonathan Porter. Selengkapnya dilaporkan tim VOA dari Washington, DC.
Internasional
Video: Kerugian Musibah Kebakaran Los Angeles Capai Rp 2.400 Triliun

Baca Artikel Terkait :
Internasional
Dapat Ancaman Bom, Kedubes AS di London Langsung Ditutup
by Amir Pallawa Rukka
22 November, 2024
Internasional
Video: Wali Kota New York di Tengah Belitan Kasus Hukum dan Tekanan Politik
by Arif Fuddin Usman
27 Februari, 2025
Internasional
Eliran Mizrahi, Tentara Israel yang Terus Dihantui Trauma Gaza
by Amir Pallawa Rukka
21 Oktober, 2024
Internasional
Video: Harga Telur Melonjak, Warga Amerika Pilih Pelihara Sendiri atau Sewa Ayam
by Arif Fuddin Usman
02 April, 2025
Baca Artikel Lainnya :
Internasional
Netanyahu di Kongres AS: Musuh Kami adalah Musuhmu Juga
by Amir Pallawa Rukka
25 Juli, 2024