UNHAS.TV - Pelatihan servis AC di Makassar memberikan peluang baru bagi mantan napi terorisme untuk reintegrasi sosial dan pemberdayaan ekonomi. Kegiatan kolaborasi antara Densus 88 dan PT Astra ini diikuti 30 peserta dari Sulawesi Selatan. Kepala BNPT, Komjen Pol. Eddy Hartono, menegaskan pelatihan ini sejalan dengan program pemerintah untuk menciptakan lapangan kerja berkualitas. Program serupa telah berlangsung di Solo dan Jakarta, serta direncanakan berlanjut ke daerah lain. Simak liputan lengkapnya dalam tayangan berikut ini:
News
Dilatih Jadi Teknisi AC, Mantan Napi Terorisme Buka Peluang Kewirausahaan
Baca Artikel Terkait :
Baca Artikel Lainnya :
News
Pemkot Makassar Ajak Fakultas Teknik Unhas Pemetaan Transportasi, dan Sampah
by Arif Fuddin Usman
08 September, 2025
News
Video: PPA UB Kenalkan Moral dan Leadership Nabi Muhammad ke Gen Z
by Arif Fuddin Usman
16 Oktober, 2024

-300x196.webp)






