UNHAS TV – Pemirsa, salah seorang pemateri dalam Digital Boothcamp Telkomsel - Unhas.TV adalah founder sekaligus CEO Skena Digital Creatif Agency, Iksan Bangsawan. Ia mengawali langkahnya dengan kerap membagikan skill lewat konten-kontennya dan kini menjalankan agensi digital kreatif miliknya sendiri. Lantas seperti apa perjalanan Ikhsan bangsawan hingga ke titik seperti ini? Berikut informasinya untuk anda.
Pendidikan
Video: Dari Freelancer Jadi CEO, Begini Perjalanan Iksan Bangsawan
Baca Artikel Terkait :
Pendidikan
Video: Unhas Kini Resmi Punya Kampus di Jakarta, Masuk PSDKU
by Arif Fuddin Usman
17 September, 2024
Pendidikan
Ahli Bedah Mulut dari Korsel dan Malaysia Jadi Pembicara Kuliah Tamu di FKG Unhas
by Arif Fuddin Usman
22 Februari, 2025








