Budaya
Unhas Daily

Video: Jender Bissu di Sulsel, Satukan Unsur Laki-laki dan Wanita

UNHAS.TV - Dalam tradisi masyarakat Suku Bugis, gender tidak hanya terbatas pada dua kategori seperti yang dikenal umum di banyak kebudayaan, laki-laki dan perempuan. Suku Bugis mengenal lima gender yang memainkan peran penting dalam struktur sosial dan spiritual mereka. Salah satu di antaranya adalah Bissu. Sosok Bissu ini yang memegang peran unik sebagai pemimpin spiritual dan penjaga tradisi kuno. (*) Simak selengkapnya di video ini.