Budaya

Video: Desa Sa'dan Andulan, Potret Desa Penerus Tradisi Tenun Toraja

UNHAS.TV - Kegiatan menenun bukan hanya menjadi cara bagi mereka mendapatkan uang, melainkan juga sebagai pelestarian warisan budaya Toraja. Beberapa motif khas Toraja yang sudah terkenal di antaranya Kain Sarita, Sarung Tenun Toraja, dan Kain Tenun Paruki. Jenis-jenin kain tenun tersebut, ternyata cukup mudah ditemukan di Desa Sa'dang Andulan, Kecamatan Sa'dang, Toraja Utara. Simak liputan selengkapnya dalam tayangan video berikut ini: