UNHAS.TV - Dharma Wanita Persatuan (DWP) Universitas Hasanuddin menyelenggarakan talkshow bertema "Peran Ganda Ibu dan Istri, Kekuatan, Tantangan dan Pengorbanan". Kegiatan itu sebagai Perayaan Hari Ibu ke-96 Tahun 2024 dan dirangkaikan dengan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-25 DWP Unhas yang berlangsung di Ballroom Unhas Hotel, Makassar, Sabtu (21/12/2024). Peran ibu sebagai tiang keluarga sekaligus kekuatan dalam kehidupan modern menjadi sorotan dalam perayaan HUT ke-25 Dharma Wanita Persatuan Universitas Hasanuddin. Kegiatan yang dihadiri oleh Rektor Universitas Hasanuddin ini juga dirangkaikan dengan peringatan Hari Ibu ke-96. Simak liputan lengkapnya dalam tayangan berikut ini:
News
Video: Hari Ibu ke-96 & Perayaan HUT ke 25 DWP Unhas, Soroti Peran Ganda Ibu

Baca Artikel Terkait :
Lingkungan
Video: Cuaca Panas Ekstrem di Makassar, BMKG Ungkap Penyebabnya?
by Arif Fuddin Usman
10 Oktober, 2024
News
Dekan Fakultas Hukum Unhas Raih Penghargaan dari CNN Indonesia
by Amir Pallawa Rukka
23 Maret, 2024
News
Video: Unhas Pastikan Drop Out Mahasiswa AG Murni Pelanggaran Kode Etik
by Arif Fuddin Usman
29 November, 2024
Baca Artikel Lainnya :
News
Video: Unhas Salurkan Bantuan Logistik & Uang Untuk Korban Banjir
by Arif Fuddin Usman
27 Desember, 2024
Saintek
Video: Karang Buatan dari Kelapa, Diluncurkan Unhas dan Universitas Tiongkok
by Arif Fuddin Usman
30 Oktober, 2024