UNHAS.TV - Tahukah Anda? Membersihkan telinga dengan korek telinga atau cotton bud ternyata bukan cara yang aman. Penggunaan cutton bud dengan cara yang tidak tepat, ternyata dapat berisiko bagi kesehatan telinga itu sendiri. Dokter Spesialis Telinga Hidung dan Tenggorokan FK Unhas Prof Dr dr Eka Savitri SpTHT-KL(K) memberikan tips sederhana namun efektif untuk menjaga kebersihan telinga tanpa membahayakan. Simak selengkapnya di video ini.
Kesehatan
Tahukah Kamu?
Video: Ini Cara Aman dan Tepat untuk Membersihkan Telinga?
-1024x576.webp)
Baca Artikel Terkait :
Kesehatan
HIV Meningkat di Kalangan Remaja, Pakar Unhas: Faktor Pergaulan Bebas & Media Sosial
by Arif Fuddin Usman
16 Februari, 2025
Kesehatan
Video: Mabuk Perjalanan? Ini Penjelasan Ahli dan Cara Mengatasinya
by Arif Fuddin Usman
03 Agustus, 2024
Kesehatan
Waspadai Tidur dengan Mata Terbuka, Ini Kondisi dan Solusinya
by Amir Pallawa Rukka
05 November, 2024
Baca Artikel Tahukah Kamu? Lainnya :
Kesehatan
Video: Ini Akibatnya Jika Sering Mengonsumsi Ultra Proses Food
by Arif Fuddin Usman
19 November, 2024
Kesehatan
Video: Perokok Pengguna Vape Vs Kesehatan Gusi dan Jaringan Pendukung Gigi
by Arif Fuddin Usman
17 Oktober, 2024
Kesehatan
Kualitas Air Sumur & Air Isi Ulang di Makassar Terancam Kontaminasi
by Arif Fuddin Usman
27 Desember, 2024
Kesehatan
Misteri Tumor Teratoma: Antara Mitos Kena Kutukan dan Fakta Medis
by Arif Fuddin Usman
30 Maret, 2025