UNHAS.TV - Konsulat Jenderal Australia di Makassar bekerja sama dengan Universitas Hasanuddin mempersembahkan pameran "Two Nations: A Friendship is Born." Pameran tersebut sebagai bagian dari perayaan 75 tahun hubungan diplomatik antara Australia dan Indonesia. Event yang dikuratori oleh Museum Maritim Nasional Australia tersebut menampilkan sejarah dukungan Australia terhadap kemerdekaan Indonesia. Pameran ini menghadirkan koleksi kliping berita, foto, sketsa oleh Tony Rafty, serta salinan surat resmi dari pemerintah dan warga Australia. Simak selengkapnya di video ini.
Budaya
Internasional
Video: Pameran Two Nations Rayakan 75 Tahun Diplomasi Australia Indonesia
Baca Artikel Terkait :
Budaya
Meneladani Akhlak Mulia Rasulullah SAW, BKMT Unhas Gelar Perayaan Maulid Nabi
by Arif Usman
17 September, 2024
Budaya
Film Agak Laen Raih Rekor Tertinggi, 7 Hari 2 Juta Penonton
by Amir Pallawa Rukka
09 Februari, 2024
Budaya
Sa'Dan Andulan, Desa Penerus Tradisi Menenun di Toraja Utara
by Amir Pallawa Rukka
04 September, 2024
Budaya
Makna Spiritual Festival Sayyang Pattuddu dalam Perayaan Maulid Nabi di Polewali Mandar
by Arif Usman
16 Oktober, 2024
Baca Artikel Internasional Lainnya :
Terkini
Bandara Internasional Hasanuddin Panas Kembali Dikeluhkan
by Amir Pallawa Rukka
02 Juni, 2024