UNHAS.TV - Tak jauh dari New Jersey, tepatnya di Metuchen, sebuah toko grocery dan restoran menjual berbagai produk dan masakan Indonesia. Baru berdiri dua tahun, Ditas Market yang dikelola oleh sebuah keluarga asal Manado. Bahkan restoran ini setiap tahunnya meraih penghargaan sebagai bisnis terbaik dari organisasi Kadin setempat. Hal itu seperti dijelaskan Pemilik Restoran Ditas Market di New Jersey Anita Sumarauw. Simak selengkapnya Liputan VOA berikut ini.
Kuliner
Video: Restoran Ditas Market Tawarkan Kuliner Khas Manado di New Jersey

Baca Artikel Terkait :
Kuliner
Video: Saoenk Cobek Hadirkan Menu Baru, Bebek Goreng Rempah, Ayam Kampung
by Arif Fuddin Usman
24 Januari, 2025
Kuliner
Video: Seblak, Sehatkah Makanan Pedas Ini dan Bagaimana Kandungan Gizinya?
by Arif Fuddin Usman
05 Februari, 2025
Kuliner
Seblak Jajanan Favorit Gen Z, Bagaimana dengan Kandungan Gizinya?
by Arif Fuddin Usman
01 Februari, 2025
Baca Artikel Lainnya :
Hiburan
Tom dan Jerry Kembali ke Layar Lebar: Warner Bros Siapkan Trilogi Animasi Legendaris
by Supratman
05 April, 2025
Kuliner
Video: Tradisi Gogos Warga Mandar Sambut Maulid Nabi Muhammad SAW
by Arif Fuddin Usman
15 Oktober, 2024
Kesehatan
Terlalu Perfeksionis Bisa Merusak Kondisi Psikologis, Ini Alasannya?
by Arif Fuddin Usman
14 Maret, 2025