UNHAS TV – Sunset Sailing di atas kapal pinisi di Pantai Losari Makassar, menjadi penutup Pertemuan Nasional Badan Kerja Sama (BKS) Dekan Fakultas Hukum Perguruan Tinggi Negeri (PTN) se-indonesia, Sabtu 30 November 2024. Sebelumnya pertemuan Badan Kerja Sama (BKS) Dekan Fakultas Hukum PTN se-Indonesia ini membahas Lembaga Akreditasi Mandiri (LAM) Program Studi Ilmu Hukum dan Publikasi Jurnal Bermutu.
Berikut ini penjelasan Dekan Fakultas Hukum Unhas Prof Dr Hamzah Halim SH MH MAP terkait event penutupan kegiatan. Simak informasi selengkapnya di tayangan berikut ini: