UNHAS.TV - Puluhan mahasiswa yang tergabung dalam HMI Cabang Makassar Timur menggelar aksi unjuk rasa dengan memblokir Jl. Perintis Kemerdekaan, Senin (17/2). Mereka menolak efisiensi anggaran pendidikan yang dinilai merugikan kualitas pendidikan di Indonesia. Massa membakar ban bekas dan memarkir truk di jalan sebagai bentuk protes. Ketua HMI, Muhammad Zulfikar Ridha, menegaskan aksi ini adalah langkah awal untuk menggugah kesadaran masyarakat dan pemerintah. Aksi ini menyebabkan kemacetan panjang dan berlanjut ke DPRD Sulsel untuk menyuarakan tuntutan. Simak liputan lengkapnya dalam tayangan berikut ini:
News
Video: Blokir Jalan, Mahasiswa Tolak Efisiensi Anggaran Pendidikan

Baca Artikel Terkait :
Pendidikan
Ilmuwan Korea dari KAIST Temukan Cara Mengembalikan Sel Kanker ke Kondisi Sehat
by Supratman
11 Februari, 2025
Internasional
Video: Penyediaan Kacamata Bantu Tingkatkan Pendapatan Petani di Ghana
by Arif Fuddin Usman
11 Oktober, 2024
Pendidikan
Video: Dies Natalis ke-29 FIKP Unhas, Dorong Inovasi Maritim & Daya Saing Global
by Arif Fuddin Usman
05 Februari, 2025
Baca Artikel Lainnya :
News
Anggaran IKN Diblokir Presiden Prabowo, Ini Tanggapan Akademisi Unhas?
by Arif Fuddin Usman
14 Februari, 2025
Lifestyle
Video: Film Daly City Karya Diaspora, Angkat Tema Kuliner Indonesia
by Arif Fuddin Usman
22 Januari, 2025