UNHAS.TV - Guru Besar Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Hasanuddin (FKM Unhas) Prof Aminuddin Syam, tampil sebagai salah satu panelis dalam debat pemilihan gubernur Sulsel 2024. Tampil sebagai panelis debat di pemilihan kepala daerah (pilkada) bukan menjadi hal baru bagi Prof Aminuddin Syam. Ia kerap diundang menjadi panelis dalam berbagai tingkat pemilihan kepala daerah, mulai dari pemilihan bupati, pemilihan walikota, hingga pemilihan presiden. Sejalan dengan itu, Unhas.tv berkesempatan bertemu Prof Aminuddin untuk mengetahui komitmennya dalam membantu menjaga integritas dan kualitas debat di setiap ajang pemilihan di Indonesia? Simak selengkapnya di video ini.
Pendidikan
Video: Dari Debat Pilkada hingga Pilpres, Begini Perjalanan Panelis Prof Aminuddin Syam
Baca Artikel Terkait :
Pendidikan
Capaian IKU Terbaik di Peringkat 3 Nasional, Tahun Depan Target Meningkat Lagi
by Arif Fuddin Usman
24 Juli, 2024
Pendidikan
Video: Unhas & UTM Malaysia Gelar Konferensi Internasional Bahas Tata Kelola Maritim
by Arif Fuddin Usman
20 Oktober, 2024
Baca Artikel Lainnya :
Sport
Pro Kontra Naturalisasi Pemain Timnas PSSI, Sebenarnya untuk Apa?
by Arif Fuddin Usman
07 November, 2024
News
12 Badan Usaha Milik Unhas Ikuti Sosialisasi JKN-KIS BPJS Kesehatan
by Arif Fuddin Usman
17 September, 2025








