UNHAS TV – Pemirsa, menyemarakkan Maulid Nabi Muhammad SAW, warga Dusun Dua Katapang, Desa Dakka, Kabupaten Polewali Mandar, memiliki tradisi unik. Sejak sore hingga larut malam, warga secara bergotong royong menyiapkan hidangan tradisional, seperti buras, ketupat dan yang paling khas adalah gogos. Warga kemudian bersama-sama membakar gogos tersebut hingga larut malam, sampai penganan tradisional itu matang. Simak selengkapnya dalam video liputan berikut ini:
Budaya
Kuliner
Video: Tradisi Gogos Warga Mandar Sambut Maulid Nabi Muhammad SAW
Baca Artikel Terkait :
Budaya
Oman Fathurrahman: Indonesia Harus Punya Museum Syekh Yusuf
by Amir Pallawa Rukka
16 September, 2024
Baca Artikel Kuliner Lainnya :
Internasional
Tiga WNI Ditangkap di Malaysia Diduga Terlibat Penyiksaan Berat terhadap Sesama Warga Negara
by Amir Pallawa Rukka
16 Oktober, 2025
Pendidikan
Membanggakan, Dua Mahasiswa Unhas Raih Prestasi Gemilang di Indonesian Youth SDGs Forum 2025
by Amir Pallawa Rukka
03 Oktober, 2025








