UNHAS.TV - Nurvairah Dwi Febrianingsih, wisudawan berprestasi dari Fakultas Hukum Universitas Hasanuddin, menerima hadiah istimewa berupa paket ibadah umroh dari Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin.
Dalam acara ramah tamah wisuda FH Unhas periode April 2025 yang digelar di Baruga Baharuddin Lopa, Nurvairah mendapat penghargaan atas berbagai prestasi nasional yang telah ia raih, termasuk penerbitan buku tentang hukum lingkungan.
Simak selengkapnya di video ini.