UNHAS TV - Universitas Hasanuddin (Unhas) bersama Dewan Pers mengadakan sosialisasi mengenai penguatan dan perlindungan aktivitas jurnalistik mahasiswa di lingkungan perguruan tinggi pada Jumat, 17 Januari 2025, di Unhas Hotel. Kegiatan ini dihadiri oleh Ketua Dewan Pers, Dr. Ninik Rahayu, yang menekankan pentingnya media kampus mematuhi kode etik jurnalistik. Dr. Ninik Rahayu juga mengungkapkan dukungan Dewan Pers dalam mengembangkan jurnalistik kampus sebagai bagian dari karya mahasiswa. Diskusi ini turut menghadirkan narasumber ahli, termasuk Prof. Dr. Judhariksawan dan Dr. Alem Febri Sonni. Simak liputan lengkapnya dalam tayangan berikut ini:
Mahasiswa
Video: Dewan Pers & Unhas Sosialisasikan Penguatan Jurnalistik Mahasiswa

Baca Artikel Terkait :
Mahasiswa
Video: Ketahanan Pangan dan Energi, Gagasan dari Timur untuk IKN
by Arif Fuddin Usman
26 November, 2024
Mahasiswa
38 Tim PKM Unhas Dilepas ke Pimnas 37 di Unair, Rektor: Semangat untuk Menang
by Arif Fuddin Usman
12 Oktober, 2024
Mahasiswa
Video: Unesa Lakukan Monitoring & Evaluasi PKKM di Kampus Unhas
by Arif Fuddin Usman
22 November, 2024
Mahasiswa
Video: Andi Putri Najwah, Wisudawan Terbaik Non Eksakta Unhas Desember 2024
by Arif Fuddin Usman
21 Desember, 2024
Baca Artikel Lainnya :
Pendidikan
Dosen Pertanian Unhas Dilantik Jadi Ketua Umum HITI Komda Sulselbar
by Arif Fuddin Usman
22 September, 2024
Pendidikan
Video: Sidang Unik Hakim Tanpa Toga, Agar Anak Lebih Bebas & Terbuka
by Arif Fuddin Usman
23 Desember, 2024