UNHAS.TV - Behel atau kawat gigi kini bukan hanya alat merapikan gigi, tetapi kini juga menjadi bagian dari tren gaya hidup. Sayangnya, tren ini tak jarang dimanfaatkan oleh oknum yang tidak bertanggung jawab dengan menawarkan pemasangan behel secara ilegal. Pemasangan behel yang tidak sesuai standar, dapat menyebabkan berbagai masalah kesehatan serius, mulai dari kerusakan permanen pada gigi hingga risiko kanker akibat logam berkarat. Bagaimana cara mengenali bahaya behel ilegal dan apa yang harus dilakukan sebelum memutuskan untuk memasang behel? Simak Dokter Spesialis Ortodonti RSGMP Unhas dan dosen FKG Unhas Dr drg Eka Erwansyah MKes SpORT Subsp DDTK (K) dalam tayanga ini. Simak liputan lengkapnya dalam tayangan berikut ini:
Kesehatan
Unhas Sehat
Video: Hati-hati Behel Ilegal! Bisa Sebabkan Kanker dan Kerusakan Gigi
-1024x576.webp)
Baca Artikel Terkait :
Kesehatan
Mahasiswa Epidemiologi FKM Unhas Edukasi TB dan Penyakit Tidak Menular di Car Free Day
by Arif Fuddin Usman
28 Oktober, 2024
Kesehatan
RSP Unhas dan Dinkes Sulsel Jajaki Kerja Sama Pelatihan Tenaga Medis
by Amir Pallawa Rukka
25 Juli, 2024
Baca Artikel Unhas Sehat Lainnya :
Kesehatan
Video: Tahukah Kamu, Stashing dalam Hubungan di Kalangan Gen Z?
by Arif Fuddin Usman
24 Januari, 2025
Kuliner
Video: Kesegaran Es Teler Pattiro, Es Teler Viral di Makassar!
by Arif Fuddin Usman
07 September, 2024
Kesehatan
Video: Pro dan Kontra Obat Psikedelik untuk Atasi Post Traumatic Stress Disorder
by Arif Fuddin Usman
21 Oktober, 2024
Kesehatan
Video: Hati-hati dengan Kloset Duduk, Bisa Sebabkan Diare
by Arif Fuddin Usman
23 Januari, 2025