Travel

Video: Memperkenalkan Produk Indonesia Melalui Acara Tradisi Amerika

UNHAS.TV - Kedutaan Besar Republik Indonesia (Kedubes RI) di Washington DC kembali membuka pintunya bagi warga AS. Menggunakan momen Halloween yang merupakan tradisi di AS, KBRI memperkenalkan berbagai produk Indonesia, mulai dari camilan untuk trick or treat hingga film horor Indonesia.(*) Simak Liputan VOA berikut ini.