Kesehatan

Video: Gemar Makanan Manis Bikin Gigi Berlubang? Ini Penjelasan Pakar!

UNHAS TV – Pemirsa, makanan manis seperti coklat dan es krim sering menjadi pilihan utama anak-anak. Namun di balik kenikmatannya, ada risiko besar terhadap Kesehatan, lantaran jika dikonsumsi secara berlebihan dapat menyebabkan gigi berlubang.

Berikut penjelasan dokter spesialis kedokteran gigi anak dari Fakultas Kedokteran Gigi Unhas drg Andi Sri Permatasari SpKGA.


Simak selengkapnya dalam video liputan berikut ini: