Unhas Speak Up

Video: Teknik Unhas Kembangkan Rompi Antipeluru, Ringan dan Kuat

UNHAS.TV - Fakultas Teknik Universitas Hasanuddin (Unhas) berhasil menciptakan inovasi baru dalam pengembangan rompi antipeluru. Rompi ini diklaim memiliki sejumlah keunggulan dibandingkan dengan produk sejenis yang saat ini sudah banyak digunakan. Ketua Departemen Teknik Mesin Unhas sekaligus inovator rompi antipeluru, Dr Muhammad Syahid ST MT menjelaskan bahwa inovasi ini berfokus pada penggunaan material yang lebih ringan namun kuat. Mau tahu selengkapnya seperti apa? saksikan terus hanya di unhastv. https://youtu.be/3MsV7BKY-94 Artikel lengkap : https://unhas.tv/teknik-unhas-kembangkan-rompi-antipeluru-dengan-material-lebih-ringan-dan-tahan-peluru-9-mm