UNHAS.TV - Selamat datang di Unhas Spotlight! Dalam episode kali ini, kita akan mengupas kisah inspiratif dari dua sosok luar biasa yang menjalankan usaha di kantin Universitas Hasanuddin. Di balik hiruk-pikuk mahasiswa dan aktivitas kampus, terdapat pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) yang turut berkontribusi besar dalam menciptakan kenyamanan dan semangat bagi civitas akademika. UMKM tersebut, salah satunya adalah pemilik usaha makanan di seputaran kampus Unhas. Kisah pertama datang dari Ibu Rohani, pemilik kedai Rohani di Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Unhas. Rohani berkisah lika-liku dalam usaha warung makanannya di kantin FEB sejak tahun 1988. Ia mengaku pernah menghadapi situasi sulit saat terjadi tawuran mahasiswa. Kisah lainnya datang dari , Ibu Lira Widiastuti, pengelola salah satu warung makanan di Area Kudapan Unhas. Lira mengaku dari usaha gorengan yang dijalankan, mampu menghidupi empat anaknya. Seperti apa kisah mereka? Mari kita dengarkan perjalanan mereka, tantangan yang mereka hadapi, perjalanan mereka untuk bisa survive hingga sekarang. Jangan lewatkan episode Unhas Spot Light ini! Semoga kisah mereka memberi motivasi dan menginspirasi kita semua untuk terus mengejar impian, apapun halangannya.
Unhas Story
Kisah Inspiratif Pelaku UMKM Unhas, Survive Sejak 1988 hingga Terjebak Tawuran
Baca Artikel Terkait :
Unhas Story
Syafiq Fahrezi, Dari Latar Keluarga Kesehatan hingga Menembus Panggung Internasional
by Arif Fuddin Usman
10 Agustus, 2025
Unhas Story
Hanadi Shaheen: Dari Gaza Tak Tahu Bahasa Indonesia, Kini Jadi Dokter Lulusan Terbaik Unhas
by Arif Fuddin Usman
10 April, 2025
Unhas Story
Menilik Prodi Sastra Jepang Unhas, Hal Ini yang Dipelajari dan Prospek Kariernya?
by Arif Fuddin Usman
05 April, 2025
Unhas Story
Kisah Inspiratif Pelaku UMKM Unhas, Survive Sejak 1988 hingga Terjebak Tawuran
by Arif Fuddin Usman
19 Desember, 2024
Baca Artikel Lainnya :
Unhas Speak Up
Angngaru dan Sito'bo Lalang Lipa', Fakta Sejarah atau Mitos yang Terpelihara?
by Arif Fuddin Usman
09 Mei, 2025
Unhas Daily
Video: Unhas Kini Resmi Punya Kampus di Jakarta, Masuk PSDKU
by Arif Fuddin Usman
17 September, 2024
Unhas Daily
Video: Serunya Olahraga & Healing Gratis di Lapangan Syekh Yusuf, Gowa
by Arif Fuddin Usman
03 Agustus, 2024
Unhas Story
Dari Agribisnis ke Dunia Konten, Perjalanan Andi Sophie Shalsarani Menaklukkan Ruang Digital
by Arif Fuddin Usman
16 Agustus, 2025

-300x181.webp)
 dan Yus Iranna-300x169.webp)





